seoexpert.co.id SEO singkatan dari Search
Engine Optimization
kini menjadi pilihan yang paling banyak digunakan untuk meningkatkan traffic
situs website. Penggunaan jasa SEO merupakan suatu keputusan yang benar untuk
Anda yang ingin mengingkatkan pengunjung website, apalagi untuk bisnis.
Menggunakan jasa SEO ini pastinya memiliki strategi khusus menguntungkan yang
pastinya akan meningkatkan penjualan bisnis.
Dari keterangan diatas, dapat
disimpulkan bahwa sangat penting bagi Anda yang memiliki bisnis dan ingin
pemasaran yang lebih luas menggunakan teknik SEO ini. Dimana Anda harus paham
juga mengenai teknik dasar SEO. Maka
dari itu, dalam artikel ini kami akan memberikan ulasan dan informasi terbaru
untuk Anda.
Teknik
Dasar SEO
Jika Anda bingung harus mulai
belajar SEO darimana? Dari pembuka diatas kami akan memberikan beberapa teknik
dasar yang bisa Anda analisa untuk perkembangan website. Berikut ulasannya
untuk Anda:
1.
Riset
Keyword
Keyword
merupakan pondasi awal yang cukup kuat untuk kesuksesan SEO. Dimana keyword ini
merupakan kunci utama agar suatu blog maupun website Anda dapat terbaca pada
mesin pencarian Google. Namun, tidak sembarang keyword dapat dimasukkan dalam
sebuah artikel, karena pemasukan keyword juga harus sesuai dengan isi konten
yang Anda tuliskan.
Keyword
yang relevan dengan isi konten inilah yang bisa mengindeks website yang benar
oleh mesin pencarian. Ada beberapa tools yang bisa memudahkan riset keyword,
diantaranya adalah Google Keyword Planner, Google Trends, Ubersuggest dan
sebagainya.
Hal
yang perlu diperhatikan dalam indikator kata kunci ini adalah volume percarian
atau search volume rata - rata setiap bulannya dan juga competition score yang
dapat menunjukkan tingkat kesulitan dalam halaman pertama Google.
2.
Pemilihan
Keyword yang Tepat di Blog
Setelah
melakukan riset keyword, maka hal selanjutnya yang harus Anda lakukan adalah
dengan pemilihan keyword yang sesuai dengan blog atau website Anda. Dimana
keyword itu harus sesuai dengan isi konten yang Anda tuliskan.
Pemilihan
keyword ini harus tepat dan relevan, maka dari itu Anda bisa menyelipkan
keyword pada bagian – bagian tepenting dalam suatu artikel, misalnya adalah
pada bagian judul, heading maupun subheading, kalimat pengantar, kalimat
penutup, maupun pada meta description dan title tags.
Namun
juga perlu diperhatikan dalam penggunaan keyword, karena keyword yang terlalu
banyak bisa saja menjadi sulit dipahami oleh pembaca. Serta dapat menjadikan
mesin pencarian di Google tidak berjalan secara efektif.
3.
Optimasi
Gambar
Menambahkan
gambar pada artikel ataupun konten Anda menjadi nilai plus pada blog ataupun
website milik Anda. karena dengan menambahan gambar tersebut dapat menjadi hal
menarik dalam konten dan membuat pembaca tidak bosan.
Perhatikan
juga dalam penambahan suatu gambar, pastikan gambar tersebut menarik dan juga
sesuai konten yang Anda tulis. Dan berikan keyword pada nama file Anda, dan
pastikan Anda juga mengisi alternative text secara singkat tentang deskripsi
gambar tersebut.
4.
Sertakan
Referensi
Saat
Anda menyebutkan suatu blog ataupun website artikel dalam konten, sebaiknya
Anda mencantumkan link informasi terkait. Dengan link yang berkualitas juga
dapat menaikkan website pada pencarian mesin Google.
Pentingnya
SEO untuk Menaikkan Traffic Website
Teknik SEO ini bukan lagi
pilihan dalam membangun website, karena ini merupakan kewajiban bagi Anda yang
ingin menaikkan peringkat website pada mesin pencarian Google dengan traffic
yang terus menaik. Kenapa SEO begitu penting untuk website? Berikut kami
berikan alasannya untuk Anda:
1.
Mesin
Pencarian Merupakan Sumber Informasi
Di
Indonesia khususnya, sudah banyak pengguna internet mengandalkan msin pencarian
untuk memecahkan kesulitan dan menerima berbagai informasi terbaru. Kini
kebanyakan orang hanya sekali klik saja untuk mendapatkan informasi yang
dibutuhkan.
2.
Website
Mudah Ditemukan Dengan Keyword
Dengan
menggunakan teknik SEO ini akan lebih mudah website Anda terekam oleh mesin
pencarian. Tentunya dengan pemilihan keyword yang tepat dan relevan. Dengan
keyword ini, Anda bisa menjangkau lebih banyak pengunjung dengan keyword dan
konten yang Anda buat.
3.
Brand
Awareness Dan Kredibilitas Meningkat
Dapat
dilihat jika kebanyakan calon konsumen melakukan riset online terlebih dahulu
sebelum melakukan transaksi. Keadaan tersebut bisa dijadikan sebagai acuan
untuk memiliki brand awareness oleh pemilik bisnis, sehingga dapat dengan mudah
calon konsumen menemukan produk di dunia maya.
Cara
utama yang bisa dilakukan untuk meningkatkan brand awareness saat ini adalah
dengan meningkatkan kualitas SEO. Semakin mudah calon konsumen menemukan hasil
pencarian di Google, maka semakin cepat juga konsumen melakukan transaksi.
Itulah beberapa teknik dasar SEO yang harus Anda
perhatikan. Karena untuk meningkatkan traffic ini memerlukan strategi khusus.
Maka dari itu, untuk Anda yang masih bingung bagaimana caranya yang efektif dan
juga menguntungkan, Anda bisa dengan mudah
mengunjungi alamat website kami di https://seomedia.co.id/
untuk mendapatkan penawaran menarik untuk website dan konten Anda!
PERHATIAN!
Semua data di atas adalah data terakhir yang valid saat artikel tentang Kenali Teknik Dasar SEO Untuk Menaikkan Traffic Pada Website Anda ini dibuat. Sumber artikel ini berasal dari data https://www.google.co.id/maps dan berbagai sumber lainnya. Perlu diketahui bahwa kami tidak menyarankan atau merekomendasikan anda untuk mengklik dan mengikuti dari segala link keluar yang terdapat di situs ini. Situsheindonesia.id tidak bertanggung jawab atas Segala resiko transaksi. Artikel ini dibuat dengan tujuan mempermudah pembaca dalam mencari informasi terkait Pakar SEO Ternama. Tetap bijak dan selalu berhati - hati dalam bertransaksi.(alert-warning)